| 0 Comments | 60 Views

CHARLES FRIEDEL : Penggagas Reaksi Friedel-Crafts

               Charles Friedel dilahirkan pada tanggal 12 Maret 1832 di Strassburg, Perancis. Setelah lulus dari Universitas Strassburg, dia menghabiskan waktunya untuk bekerja pada perusahaan perumahan milik ayahnya, sela...

Read More +

| 0 Comments | 49 Views

ADOLF WINDAUS : Penemu Struktur Sterol

        Adolf Windaus dilahirkan di Berlin, Jerman, pada tanggal 25 Desember 1876. Ketika dia mengikuti "Französisches Gymnasium" (French Grammar School) yang terkenal di Berlin, dia menunjukkan ketertarikannya pada bidang sastra. Pada tahun 1895, dia mem...

Read More +

| 0 Comments | 58 Views

WALTER NORMAN HAWORTH : Penggagas Nama Asam Askorbat

Walter Norman Haworth dilahirkan di Chorley, Lancashire, Inggris pada tanggal 19 Maret 1883. Dia mengikuti sekolah lokal sampai usianya mencapai empat belas tahun dan bergabung dengan ayahnya, Thomas Haworth, untuk mempelajari desain dan pembuatan linoleum. Ketertarikannya pada kimia diakibatkan kar...

Read More +

| 0 Comments | 72 Views

Wilhelm Ostwald : Meraih Nobel Prize Kimia melalui Katalis

Alih bahasa : Irwan Nugraha            Wilhelm Ostwald lahir di Riga, Latvia pada tanggal 2 September. Dia masuk Dorpat University pada tahun 1872 untuk mempelajari kimia. Tiga tahun kemudian setelah menyelesaikan ujian akhirnya, dia men...

Read More +